Terkait Dugaan Penghinaan Terhadap Wartawan, Ismail Sarlata Ajak Seluruh Pers Lakukan Aksi Tolak Syamsuar sebagai Calon Gubernur Riau

SUARA PUBLIK NASIONAL

- Redaksi

Minggu, 9 Juni 2024 - 01:02 WIB

6074 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pekanbaru —– Viralnya video pernyataan Syamsuar eks Gubernur Riau, dan Caleg DPR RI dari Partai Golkar yang lakukan dugaan penghinaan terhadap Profesi Wartawan mendapatkan kutukan dan kecaman keras dari Ismail Sarlata Ketua Umum Dewan Pimoinan Pusat (DPP) Aliansi Media Indonesia.

” Akan dugaan Penghinaan terhadap Profesi Wartawan,atas nama seluruh Pengurus Aliansi Media Indonesia (AMI) mengutuk dan mengecam keras pernyataan pengihaan yang diduga dilakukan Syamsuar terhadap Wartawan yang menyatakan dan meminta wartawan untuk kuliah Sarjana dulu saat dikonfirmasi baru-baru ini oleh wartawan yang viral di media sosial tiktok dan FB.” ucap Ismail Sarlata Ketua Umum DPP AMI, dalam pres rilisnya Via WhatsApps kepada media. Sabtu (8/6/2024)

Akan hal dugaan penghinaan terhadap Profesi Wartawan, atas nama pribadi dan seluruh Pengurus Aliansi Media Indonesia (AMI) serta Pers Indonesia meminta kepada seluruh Perusahaan Pers yang tergabung di AMI dan seluruh Wartawan yang tergabung di organisasi wartawan manapun tanpa terkecuali untuk sama-sama melakukan Aksi Damai turun dijalan dan melaporkan dugaan penghinaan yang dilakukan kepada penegak Hukum. pinta Ismail Sarlata

“Jika ini dibiarkan,maka rusaklah marwah Pers dan Perusahaan pers di Indonesia pada Umumnya dan di Riau pada khususnya.”

Mari kita sama-sama seluruh elemen perusahaan pers dan wartawan, turun aksi menyatakan sikap kepada DPD Golkar untuk menolak Syamsuar sebagai Calon Gubernur Riau,dan meminta dirinya (Syamsuar) menyampaikan permintaan maaf kepada seluruh Pers di Indonesia. pinta dan ajak Ismail Sarlata

” Apa urusan Syamsuar akan pendidikan yang disandang oleh Wartawan?, pernyataan yang dikatakan dirinya jelas melukai hati kita Insan Pers dan masyarakat Riau yang mana Riau merupakan negeri beradab yang menjunjung tinggi adat dan adab.Jika dijumpai wartawan,tidak bisa menjawab cukup diam tidak perlu lakukan dugaan penghinaan terhadap Wartawan.”

Jika ini dibiarkan,maka dapat dipastikan duduknya Syamsuar nanti sebagai Gubernur maka akan terjadi penghinaan terhadap Wartawan.Jika wartawan dapat dihina,maka ia dapat melakukan hal yang sama kepada masyarakat. Aksi turun dijalan selain meminta DPD Riau mencabut Syamsuar untuk tidak sebagai Cagubri, juga sama-sama kita meminta APH usut tuntas dugaan korupsi selama dirinya menjabat Gubernur Riau,seperti halnya kegiatan pengadaan payung di Mesjid Anur (Agung) Pekanbaru yang diduga menyeret anaknya yang saat ini tidak jelas status hukumnya, serta meminta LAM Riau mencabut Gelar Datuk Sri Setia Amanah, yang gelar tersebut tidak pantas lagi disandang oleh dirinya. tutup Ismail Sarlata……(Team)

Sumber : DPP AMI

Berita Terkait

Ditugaskan Jadi Plt. Ketua APDESI Rohil, Syaiful Abdul Chalid Siap Bersinergi dan Dukung Visi dan Misi Pemerintah Untuk Kemajuan Daerah
Rakyat Menderita Bupati Lingga Traveling Ke Negeri Tirai Bambu, Encek Taufik: Angkat Bicara Terkait Bupati Lingga ke Cina
Surat Penggeledahan Kantor PMI Ogan Ilir Hebohkan Publik, PPWI Angkat Suara, Ada Apa di Balik Lembaga Kemanusiaan?
Lapas Tuban Dalami Dugaan Distribusi LPG ilegal
Kasatpol PP Agus Sukiyono: Razia Karaoke Liar dan PEKAT, Perintah Bupati
Viral RSUD Nene Mallomo Pangkajene Sidrap Menui Sorotan Dari Masyarakat Tidak Mengutamakan Pelayanan
Tarik Pelanggan PDAM Tirta di Ogan Ilir, Naik Menjadi 4.500/Kubik Berikut Ini Rinciannya
Lagi-Lagi Wartawan di Larang Meliput Dikantor BPN Siak Terkait Adanya Rapat Tertutup Masalah Lahan Masyarakat Dengan PT RAPP

Berita Terkait

Rabu, 28 Mei 2025 - 09:33 WIB

IPTU Syamsuddin: Penggelaran Personel di Titik Rawan Cegah Kecelakaan di Wilayah Blangkejeren

Rabu, 28 Mei 2025 - 02:05 WIB

Personel Polsubsektor Rumah Bundar Tangkap Dua Pemuda dan Sita Tuak di Mobil Grandmax

Selasa, 13 Mei 2025 - 15:08 WIB

Brimob Aceh, Melaksanakan Patroli Anti Premanisme Bersama Polres Gayo Lues

Senin, 12 Mei 2025 - 21:38 WIB

Musnahkan Ladang Ganja, Pangdam Iskandar Muda Tegaskan Komitmen Kodam IM berantas Narkoba.

Senin, 12 Mei 2025 - 05:37 WIB

Kapolres Gayo Lues Gelar Kegiatan Sholat Subuh Berjamaah, Pererat Silaturahmi dengan Masyarakat

Senin, 12 Mei 2025 - 01:15 WIB

Kapolres Gayo Lues Gelar Sholat Jum’at Keliling Bersama Masyarakat Desa Kerukunan Kutapanjang

Jumat, 25 April 2025 - 09:56 WIB

Komunikasi Sosial Dengan Tokoh Masyarakat di Wilayah Binaan Merupakan Wujud Kebersamaan

Kamis, 24 April 2025 - 16:41 WIB

Satresnarkoba Polres Gayo Lues Tangkap Pelaku Tindak Pidana Narkotika Jenis Ganja Seberat 105 Kg Barang Bukti Diamankan

Berita Terbaru